JAHE ( Zingeber officinale Roscoe )

 JAHE

( Zingeber officinale Roscoe )


Morfologi tanaman jahe diantaranya meliputi :

1.         Rimpang

Rimpang tanaman jahe merupakan jahe yang tsering kita temui di pasar. Rimpang ini juga yang biasanya digunkan untuk perbanyakan tanaman jahe karena dari rimpang ini, akar dan daunnya kan tumbuh. Ada rimpang yang berwarna merah dan ada juga rimpang jahe yang berwarna kuning muda.

 

2.         Akar

Memiliki akar serabut yang terbagi atas 3 bagaian yaitu : leher akar, batang akar, serta tudung akar.

 

3.         Batang

Memiliki batang semu yang dapat tumbuh hingga 1 meter yang tumbuh tegak dan tidak bercabang, berwarna hijau tua, bulat serta dilapisi bulu-bulu halus. Batangnya juga memiliki pelepah-pelepah yang saling membungkus. Batangnya juga memiliki jaringan yang lunak dan berair.

 

4.         Daun

Daun tanaman jahe ini bertipe daun tunggal dan memiliki pelepah seludang daun. Bentuk helainya sempit dengan panjang sekitar 15 – 23 cm sedangkan lebarnya sekitar 1,5 cm. daun tumbuh berselingan

 

Adapun manfaat tanaman jahe ini diantaranya adalah mencegah masalah pencernaan, membantu mengatasi radang oot, membantu meningkatkan kesuburan pria, dan juga mengobati penyakit rungan lainnya seperti flu, batuk.

Penggunaan tanaman jahe bisa dicampur dengan hidangan minuman kita sehari hari. Minum the jahe 3 kali sehari bisa membantu memperlancar sistem pencerselainaan.


Kingdom              :               Plantae

Sub Kingdom     :               Viridiplantae

Divisi                      :               Tracheophyta

Sub Divisi             :               Spermatophyta

Kelas                     :               Magnoliopsida

Ordo                      :               Zingeberales

Famili                    :               Zingeberaceae

Genus                   :               Zingeber mill

Species                 :               Zingeber officinale Roscoe


Komentar

Postingan populer dari blog ini

IKAN GULAI BAUNG KUNING

SISTEM KESENIAN SUKU TALANG MAMAK

PAKAIAN ADAT INDRAGIRI HULU