ROTI JALA
ROTI JALA
Roti Jala merupakan makanan khas masyarakat Riau,
lebih tepatnya Tanjungpinang kepulauan Riau. Namun sebenarnya makanan Roti Jala berasal dari India, disebut sebagai Roti
prata. Roti Jala merupakan makanan tradisional khas masyarakat Melayu. Di kota Medan
makanan ini cukup popular menjelang bulan Ramadhan, meskipun cukup sulit
mencarinya. Roti Jala biasanya dikonsumsi sebagai takjil di bulan
Ramdhan, selain itu juga disajikan dalam acara-acara silaturahmi keluarga atau
pesta pernikahan dan syukuran. Roti Jala disebut demikian karena berbentuk mirip
jaring atau jala yang digunakan nelayan, untuk menangkap ikan. Roti
Jala sering disebut roti prata atau roti canai khas India.
Bahan
Pembuatan Roti Jala:
1.
300 gram tepung terigu
2.
500 ml santan encer
3.
4 butir telur
4.
4 sendok makan minyak sayur
5.
1 sendok the garam
6.
Margarin secukupnya.
Bahan
kari sapi:
1.
250 gram daging sapi
2.
1,5 liter air untuk merebus daging
3.
600 ml santan
4.
2 lembar daun salam
5.
2 lembar daun jeruk
6.
2 buah kapulaga
7.
4 butir cengkeh
8.
5 cm kayu manis
9.
1 buah pekak (bunga lawing)
10.
½ sendok teh pala bubuk
11. 1 sendok teh
gula pasir
12. 1.2 sendok teh
garam
13. Minyak
secukupnya.
Bahan bumbu:
1.
6 buah cabe merah keriting
2.
6 butir bawang merah
3.
3 siung bawang putih
4.
4 butir kemiri
5.
4 cm jahe
6.
4 cm kunyit
7.
1 sendok teh adas manis
8.
½ sendok teh jinten
9.
1 sendok makan ketumbar
Komentar
Posting Komentar